Mengenal Area kerja Toolbox &Fungsinya pada Adobe Flash CS5


Dalam kesempatan ini kita akan membahas ttg area kerja ,tools dan fungsinya. Berikut merupakan gambar area kerja Adobe Flash CS5

f1

Didalam toolbox terdapat macam-macam tool yang bisa kita gunakan untuk menggambar objek. Pada adobe flash CS5 toolbox terletak di sebalah kanan area kerja flash atau bisa kita ubah terserah yg menurut kita nyaman.. Toolbox ini terdiri dari beberapa bagian yaitu, selection tool, drawing tool, painting tool dan navigasi tool. Continue reading

By giesindicate Posted in Flash

Awal mula Adobe Flash


Ini adalah posting pertama saya tentang flash, sebelum kita belajar detail tentang pembuatan animasi mungkin lebih baik kita mengetahui tentang software yg kita gunakan. Para pembaca sebagian mungkin ada yg belum tau apa itu Adobe Flash dan Macromedia Flash, karna dulu saya sendiri jg bingung sama2 aplikasi desain animasi tapi memiliki nama yg berbeda. Ulasan berikut ini semoga buat kita mengerti sekarang . selamat membaaca sahabat…………..

Adobe Flash (dahulu bernama Macromedia Flash) adalah salah satu perangkat lunak komputer yang merupakan produk unggulan Adobe Systems. Adobe Flash digunakan untuk membuat gambar vektor maupun animasi gambar tersebut. Berkas yang dihasilkan dari perangkat lunak ini mempunyai file extension .swf dan dapat diputar di penjelajah web yang telah dipasangi Adobe Flash Player. Flash menggunakan bahasa pemrograman bernama ActionScript yang muncul pertama kalinya pada Flash 5. Continue reading

By giesindicate Posted in Flash